Ad Code

Responsive Advertisement

DRAGON NEST MOBILE | REVIEW


Hello  guys udah aga lama karena ga bikin review game smartphone khususnya karena sibuk hehe, 

oke sekarang ane mau bahas game Dragon Nest Mobile RPG 3D, mungkin kalian sudah tidak asing lagi dengan namanya, yups benar game ini juga sebelumnya muncul di pc atau konsol. Untuk di mobile sendiri ada beberapa pembahasan diantaranya :


1.  Menu utama


Sebelum memasuki menu utama, kalian harus log in terlebih dahulu dengan membuat akun atau pun akun google dan facebook. pada menu utama ini terdapat beberapa pilihan yaitu Masuk permainan, ID, Berita, Animasi. CS dan bahasa. 


2.  Pemilihan karakter

Ada 6 karakter utama dengan tipe berbeda untuk Dragon Nest Mobile ini yaitu WARRIOR, ARCHER, SORCERESS, CLERIC, ACADEMIC DAN ASSASSIN.




3. Masuk pada story game



setelah kalian masuk pada storynya seperti biasa kalian akan masuk pada tutorial dan langsung menjalankan misi yang ada. Terdapat pilihan menu yang penting diantaranya

1. Tugas
     pada menu tugas terdapat pilihan misi, jika kalian memilih menu tersebut otomatis karakter kalian akan menuju misi yang ada pada menu story tersebut. Jadi kalian tidak usah cape cape mencari misi yang ada.

2.  Chat dunia
      karena ini game online jadi sudah tidak asing lagi chat antar pemain, jadi kalian bisa berkomunikasi denga pemain lainnya di seluruh dunia.

3.   Menu Karakter
      pada menu ini terdapat pilihan menu lainnya yaitu Gear untuk memilih item yang diakan dipakai, 

tas untuk melihat isi pada tas mu. dan gelar seperti pencapaian yang akan kalian penuhi.

4. Pengaturan
    Terdapat pilihan menu lainnya yaitu info pribadi, sistem, notipakasi, kamera, bahasa. Mungkin tidak usah dijelaskan lagi karena sudah tidak asing lagi heheh

mungkin itu sebagian menu yang ada, karena 4 tersebut adalah menu paling penting.


4. Gameplay



Dari segi gameplay menerutu saya grafiknya kurang maksimal, terutama untuk grafik area, menyerang, karakter. Untuk skil nya lumayan beragam dan menarik. Terdapat juga film storinya yang membuat lebih menarik. Monster yang ada cukup beragam yang membuat melihat musuh tidak bosan. game ini terikat dengan level jika kalian dengan cepat menaikan level karakter otomatis musuh yang ada akan cepat dikalahkan.

untuk penilaian game ini menurut ane harus lebih ditingkan lagi jika ingin bersaing dengan game lainnya, kalian bisa download di PLAYSTORE  dengan ukuran normal 630 mb bisa lebih jika ada update.

Sekian pembahasan dari game ini jika ada tambahan bisa langsung di kolom komentar ya guys daaah





Reactions

Post a Comment

0 Comments